Ribuan orang yang menyambut
kepulangan Habib Rizieq kemarin menimbulkan kerumunan yang lain, yaitu
kerumunan para penentangnya di media sosial. Dengan berbagai argumen, mereka menghujat
kerumunan yang riskan menimbulkan cluster baru virus covid 19 itu. Tapi, kalau kita
mau berpikir sejenak, kita mungkin...